Thursday 29 July 2021

Jadilah Murid Dan Guru Yang Tawadhu' (Rendah Hati) !

 

Umar bin Al-Khattab radhiallahu anhu pernah berkata :

 

“Saling bersikap tawaddhu'-lah (rendah hati-lah) kepada orang yang mengajari ilmu kepada kalian (yakni guru kalian), dan saling bersikap tawaddhu'-lah kepada orang yang kalian ajari ilmu (yakni murid kalian), dan janganlah kalian menjadi (termasuk) golongan ulama/ahli ilmu yang keras/kasar !”

 

(Al-Adab As-Syar'iyyah 1/243)

No comments:

Post a Comment

Hadith kelebihan solat di dalam Hijir Ismail

  Hadith kelebihan solat di dalam Hijir Ismail Matan hadith أن رسول الله صلى الله عليه وسلم قال لأبي هريرة رضي الله عنه: " إن ...